Random Post
Loading...
Selasa, 03 Mei 2011

Mempercepat Browser Mozilla

12:15 PM
Aplikasi browser mozilla firefox emang udah sangat populer untuk saat ini. Hal ini terbukti dengan sering dijumpainya si Mozilla ini pada komputer-komputer yang terkoneksi dengan internet.
Akan lebih menyenangkan lagi apabila browser yang satu ini bisa bekerja dengan optimal alias tidak lola (loading lama) saat memuat halaman.
Berikut ini adalah beberapa tips yang bisa anda coba agar Mozilla bisa lebih cepat :

1. Install Fastestfox dan Fasterfoxx Extra (Cari Pada        Add-Ons Mozilla Firefox) 
2. Pada URL bar, ketik “about:config” dan tekan enter.
3. Double Click pada settingan dibawah ini dan isikan nilainya.
(Untuk nilai “true / false booleans” double klik langsung pada nama settingannya dan langsung berubah seketika).

Kode:
  • browser.tabs.showSingleWindowModePrefs – true
  • network.http.max-connections – 48
  • network.http.max-connections-per-server – 16
  • network.http.max-persistent-connections-per-proxy – 8
  • network.http.max-persistent-connections-per-server – 4
  • network.http.pipelining – true
  • network.http.pipelining.maxrequests – 100
  • network.http.proxy.pipelining – true
  • network.http.request.timeout – 300
  • nglayout.initialpaint.delay – 0
  • browser.display.show_image_placeholders – false
4. Install-kan fastun (Addons mozilla firefox yg bekerja seperti onspeed). Baca semua panduannya.
5. Tekan F5 enter dan Restart PC anda.

Sekarang coba bandingkan dengan sebelumnya .

Semoga Berhasil . ^_^

0 komentar:

Posting Komentar

 
Toggle Footer